Peningkatan Pengetahuan Gizi dan Anemia pada Remaja melalui Pelatihan Pembuatan Media Promosi

https://doi.org/10.56303/jppmi.v2i1.123

Authors

  • Nurbaya Jurusan Gizi, Poltekkes Kemenkes Mamuju, Sulawesi Barat, Indonesia
  • Najdah Najdah Jurusan Gizi, Poltekkes Kemenkes Mamuju, Sulawesi Barat, Indonesia
  • Zaki Irwan Jurusan Gizi, Poltekkes Kemenkes Mamuju, Sulawesi Barat, Indonesia
  • Muh Saleh LPK Banua Manarang, Mamuju, Sulawesi Barat, Indonesia

Keywords:

Pengetahuan, Gizi Seimbang, Anemia, Pelatihan, Remaja, Media Promosi

Abstract

Remaja menghadapi triple burden of malnutrition yaitu KEK, anemia dan obesitas. Sekitar 12% remaja laki-laki dan 23% remaja perempuan mengalami anemia, yang sebagian besar diakibatkan kekurangan zat besi (anemia defisiensi besi). Penguatan literasi gizi merupakan salah satu intervensi gizi spesifik yang dapat meningkatkan pengetahuan dan perilaku gizi seimbang pada remaja dan mencegah masalah anemia. Pengabdian masyarakat ini bertujuan meningkatkan pengetahuan siswa tentang pola hidup gizi seimbang dan meningkatkan keterampilan siswa dalam mengembangkan media edukasi gizi. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah: FGD, ceramah, dan pelatihan pembuatan media edukasi gizi. Sasarannya adalah siswa yang berasal dari perwakilan sekolah yang ada di Mamuju sebanyak 10 orang. Kegiatan dilakukan pada bulan April-Mei 2023. Pemberian materi dan pelatihan pembuatan media promosi gizi pada remaja dapat meningkatkan pengetahuan remaja sebanyak 54% serta meningkatkan keterampilan remaja dalam membuat media promosi. Peserta diharapkan dapat membuat media promosi secara mandiri dan menyebarluaskan media tersebut melalui media sosial dan di lingkungan sekolah

Downloads

Download data is not yet available.

References

Apriningsih, Pertiwi, D., Amperatmoko, A. S., Mnsitumeang, A., Rahayu, Ainaya, N. A., Adiana, J., Anisah, F., Wahyuningtyas, W., Reihan, & Arfaly. (2022). Pembekalan Karang Taruna dan Kader Posyandu sebagai Motivator Perbaikan Status Anemia Gizi pada Remaja Putri. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 6(3), 2415–2425.

Domenica Cappellini, M., & Motta, I. (2015). Anemia in Clinical Practice-Definition and Classification: Does Hemoglobin Change With Aging? Seminars in Hematology, 52(4), 261–269. https://doi.org/10.1053/j.seminhematol.2015.07.006

Hawkes, C. (2018). 2018 Global Nutrition Report About the Global Nutrition Report. November, 12. https://globalnutritionreport.org/reports/global-nutrition-report-2018/

Holmberg, C. (2018). Adolescents’ Food Communication in Social Media (Issue July). https://doi.org/10.4018/978-1-5225-7601-3.ch024

Humsona, R., Yuliani, S., Wahyunengseh, R. D., Gutama, T., & Heru, A. (2021). Pelatihan literasi media untuk remaja. Unri Conference Series: Community Engagement, 3, 412–416. https://doi.org/10.31258/unricsce.3.412-416

Kemenkes RI. (2018). Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS) 2018.

Khobibah, K., Nurhidayati, T., Ruspita, M., & Astyandini, B. (2021). Anemia Remaja Dan Kesehatan Reproduksi. Jurnal Pengabdian Masyarakat Kebidanan, 3(2), 11. https://doi.org/10.26714/jpmk.v3i2.7855

Nurbaya, N. (2020). Investing in Nutrition Literacy to Reduce Stunting in Indonesia. SEAMEO RECFON, 1–23. http://www.seameo-recfon.org/books/recfon-awesome/

Ra, E., Oe, S., Fouda, M., M, A.-M., & Gad, M. (2018). Screening for Anemia among Children Attending Mansoura University Children’ s Hospital. Journal of Nutrition and Food Science, 8(6), 6–11. https://doi.org/10.4172/2155-9600.1000739

Reavley, N., Patton, G. C., Sawyer, S. M., Kennedy, E., & Azzopardi, P. (2017). Health and Disease in Adolescence. In Disease Control Priorities, Third Edition (Volume 8): Child and Adolescent Health and Development (pp. 239–252). The World Bank. https://doi.org/10.1596/978-1-4648-0423-6_ch18

Rusilanti, & Riska, N. (2021). Pengaruh Pelatihan Tentang Pemilihan Makanan Sehat Untuk Mencegah Terjadinya Stunting Melalui Edukasi Gizi Terhadap Peningkatan Pengetahuan Remaja Putri. JKKP (Jurnal Kesejahteraan Keluarga Dan Pendidikan), 8(02), 175–185. https://doi.org/10.21009/jkkp.082.06

Setyawati, V. A. V., & Setyowati, M. (2015). Karakter Gizi Remaja Putri Urban Dan Rural Di Provinsi Jawa Tengah. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 11(1), 43. https://doi.org/10.15294/kemas.v11i1.3463

UNICEF Indonesia. (2021). Strategi Komunikas Perubahan Sosial dan Perilaku: Meningkatkan Gizi Remaja di Indonesia.

WHO. (2012). Adolescent health and development. In General Practice. https://doi.org/10.1016/b978-0-7295-3804-6.50063-5

WHO. (2016). Adolescent Nutrition: A Review of the Situation in Selected South-East Asian Countries. In WHO. https://doi.org/10.4274/tpa.46.34

Published

2023-05-23

How to Cite

Nurbaya, Najdah, N., Irwan, Z. ., & Saleh, M. (2023). Peningkatan Pengetahuan Gizi dan Anemia pada Remaja melalui Pelatihan Pembuatan Media Promosi. Jurnal Pengabdian Dan Pengembangan Masyarakat Indonesia, 2(1), 28–33. https://doi.org/10.56303/jppmi.v2i1.123

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)